Berita: Workshop "Rekapitulasi Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat" dan Workshop "Persiapan Diseminasi Hasil-hasil Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat"
Pada hari Jum’at, tanggal 20 November 2014, telah dilaksanakan Workshop “Rekapitulasi Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat” dan Workshop “Persiapan Diseminasi Hasil-hasil Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat”, bertempat di Gedung Annex Lt. 3, Institut Teknologi Bandung, Jl. Tamansari No. 64 Bandung. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Dr. Tubagus Furqon dan Prof.Dr. Iping Supriana yang mewakili Komisi IV Senat […]