Karsa Loka Vol. 14 "Teknologi IoT untuk Peningkatan Ekonomi Budidaya Ikan Patin"
LPPM ITB bekerjasama dengan Design Ethnography Lab. FSRD ITB mengelola gelar wicara bertajuk Karsa Loka Vol. 01 Tahun 2022, dengan tema “Teknologi IoT untuk Peningkatan Ekonomi Budidaya Ikan Patin”, dengan mengundang narasumber Prof. Trio Adiono, S.T, M.T, Ph.D. (Guru Besar di Sekolah Teknik Elektro dan Informatika Institut Teknologi Bandung (ITB) dan akan dimoderatori oleh Prananda […]